Simak Fungsi & Cara Kerja Pada Gearbox Mobil
Pada dasarnya, gearbox mobil memiliki masa pakai hingga 5 tahun lamanya. Oleh sebab itu, bila mobil sudah berusia lebih dari 5 tahun, Anda dapat melakukan pengecekan kondisi gearbox sehingga bisa mengetahui apakah masih layak digunakan atau tidak.
Namun terkadang, gearbox dapat mengalami kerusakan walaupun usianya belum 5 tahun. Penggunaan, atau bahkan masih berada di bawah angka 100 ribu km. kerusakan ini dapat disebabkan oleh berbagai macam hal.
Ciri gearbox mengalami kerusakan dan harus diperbaiki adalah terdapat bau yang berasal dari cairan transmisi yang terbakar, bila terdapat cairan transmisi yang bocor, hal ini juga menjadi salah satu ciri dari rusaknya gearbox.
Gejala yang lainnya adalah terdapat suara yang tidak biasa ketika Anda sedang menyalakan mobil. Bukan hanya itu, jika lampu indikator yang berada di bagian mesin menyala, besar kemungkinan gearbox mengalami kerusakan.
Gearbox mobil menjadi salah satu komponen yang penting untuk kendaraan, sehingga pastikan melakukan service berkala di bengkel resmi Suzuki agar dapat memastikan performa yang dimilikinya. Jadwalkan kunjungan anda melalui website https://www.suzukikjiu.id/ & dapatkan jadwal yang sesuai dengan keinginan anda.